Kelebihan dan Kekurangan Printer Brother HL-1110


Kelebihan dan Kekurangan Printer Brother HL-1110 ~ Memiliki fitur yang simple hanya mencetak saja dan didukung oleh teknologi Anti Paper-Jam. Menurut kami, Brother HL-1110 ini hadir tepat dimana kebutuhan pengguna laser mono semakin banyak. Dengan bentuk yang makin simple dan tidak memakan tempat, membuat printer ini cocok untuk di rumah atau kantor kecil yang memang tidak memiliki ruangan yang cukup besar.

Kunjungi Juga: https://plustechindonesia.blogspot.com

Brother terbaru ini memiliki design yang ramping dibanding tipe terdahulunya, kabel power yang menyatu dengan mesin membuat anda tidak kebingungan mencari kabel power. Tombol powernya berada dibagian kanan atas, tekan yang lama maka akan menyala dengan sendirinya.

Memiliki kecepatan yang stabil di 20 lembar per menit. Jika hendak melakukan test print silahkan tekan tombol power sebanyak 3x kurang dari 10 detik, di hasil test print itu anda dapat melihat sudah berapa lembar anda mencetak dan kesalahan-kesalahan dalam mencetak tertera pada hasil tersebut.

Spesifications Brother HL-1110

Umum
TeknologiMonochrome Laser
Memori1 MB
FungsiCompact, Print, Personal Laser Printer
AntarmukaUSB 2.0 Full Speed
Tombol KendaliGo, Cancel
Cetak
Kecepatan CetakUp to 20/ 21ppm
Resolusi CetakUp to 600 x 600 dpi (2400 x 600 dpi with Resolution Control)
Cetak Dupleks (2 sisi)Manual Duplex
EmulasiGDI
Penanganan Kertas
Input Kertas (Baki Standar)150 sheets
Ukuran Penanganan KertasA4, Letter, Legal, Folio
Output Kertas100 Sheets Face Down
Fitur Tambahan
Mencetak BukletPrint 4 pages to every piece of paper (2 pages per side) and fold it in the middle
Mencetak PosterEnlarge 1 A4 page into a poster using 4, 9, 16 or 25 A4 pages
Mencetak Cap AirPrint documents with predefined text or user-defined messages
Software
Driver Printer (Windows)Windows® XP Home Edition, XP Professional Edition, XP Professional x64 Edition, Windows® Vista, Windows® 7, Windows® Server 2003 , Windows® Server 2003 x64 Edition, Windows® Server 2008, Windows® Server 2008 R2 (Network Only)
Driver Printer (Macintosh)Mac OS® X 10.6.8, 10.7.x and 10.8.x (Available for download here)
Dimensi dan Berat
Dimensi (W x D x H)340 x 238 x 189 mm
Berat5.2kg
Dukungan
Garansi3-year Carry-In Warranty

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Scanner Fuji Xerox DocuMate 3220

Kelebihan Printer Brother HL-1110

  • Menggunakan teknologi unggulan yang dihadirkan adalah anti-paper-jam.
  • Menggunakan mode Toner Save, mode ini mirip dengan mode draft pada produk berbasis inkjet untuk mencetak dokumen yang tidak mementingkan kualitas.
  • Feature N-up printing yang akan mencetak beberapa halaman ke dalam satu lembar guna menghemat kertas.
  • Dari sisi kecepatan, Brother HL-1110 tampil impresif. Proses mencetak lima lembar kertas A4 dari berbagai dokumen berjalan lancar dengan torehan waktu terbilang singkat.

Kekurangan Printer Brother HL-1110

  • Kualitas cetaknya terbilang biasa.
  • Suara yang dihasilkan saat proses cetak dimulai sangat menggangu.
Artikel Pilihan:
Kelebihan dan Kekurangan Printer Brother HL-1110 Kelebihan dan Kekurangan Printer Brother HL-1110 Reviewed by Thu Juli on April 15, 2018 Rating: 5

1 comment:

Powered by Blogger.